Haloo mas atau mba ! balik lagi nih dengan saya seorang yang selalu ingin mencoba berbagi informasi yang bermanfaat kepada kalian . Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang cara mendaftar akun VIP Bitcoin Indonesia . Apa itu Bitcoin?
Bitcoin adalah mata uang virtual yang dikembangkan pada tahun 2009 oleh seseorang dengan nama samaran Satoshi Nakamoto. Mata uang ini seperti halnya Rupiah atau Dollar, namun hanya tersedia di dunia digital. Konsepnya mungkin terdengar seperti eGold, walaupun sebenarnya jauh berbeda.
Atau dengan kata lain Bitcoin ini adalah uang digital yang dibuat dengan fungsi yang sama dengan uang pada umumnya . Banyak sekali orang yang mengumpulkan bitcoin untuk mereka tukarkan menjadi jutaan rupiah . Apakah bisa mendapatkan uang? Bisa mas, sangat mudah juga untuk mendapatkannya , Silahkan baca Cara Mendapatkan Jutaan Rupiah Dari Bitcoin Secara Gratis , tidak hanya mudah saja untuk mendapatkan uang dari Bitcoin ini , namun juga sangatlah cepat jika kalian konsisten dan serius ingin mengumpulkan bitcoinnya .
Namun sebelum kalian mulai menambang atau dengan kata lain mengumpulkan bitcoin dari internet atau web yang telah menyediakan layanan untuk mengumpulkan Bitcoin secara sedikit demi sedikit kalian harus mendaftarkan terlebih dahulu ke Vip Bitcoin indonesia ( https://www.bitcoin.co.id )
Untuk apa kita harus mendaftarkan terlebih dahulu ke VIP Bitcoin indonesia? Karena sebelum kita menambang atau mengumpulkan recehan Bitcoin kita memerlukan sebuah alamat Bitcoin atau Bitcoin Address sebagai tempat akhir pengumpulan Bitcoin yang kita kumpulkan dari hari ke hari . Okee langsung saja ke pembahasan topik ini mengenai cara mendaftar ke akun VIP Bitcoin Indonesia .
CARA MENDAFTAR AKUN VIP BITCOIN INDONESIA
1. Buka web Vip Bitcoin Indonesia yang sudah saya sertakan diatas , atau silahkan Klik Disini
2. Masukan email kalian dan Nomer Handphone kalian lalu klik "Register Akun"
* Note : Sertakan email yang aktif dan nomer handphone kalian yang aktif karena akan ada langkah verifikasi sebelum akun dapat digunakan sepenuhnya .
3. Lalu nanti akan ada Formulir seperti gambar dibawah ini , Perhatikan .
Isikan data kalian yang baik dan benar , jika sudah klik saya bukan robot lalu jika sudah ceklis klik lanjut pendaftaran .
4. Jika sudah klik lanjut pendaftaran maka akan terjadi seperti ini .
Login ke email yang kalian daftarkan tadi , lalu klik link aktifasinya dan nanti akan dialihkan lagi ke web Vip Bitcoin Indonesia dan nanti disana akan disuruh masukan kode verifikasi dari nomer handphone yang kita daftarkan tadi , jika sudah klik lanjutkan saja maka pendaftaran sudah dapat dikatakan selesai .
Hal yang harus kalian lakukan selanjutnya adalah menambang atau mengumpulkan Bitcoin di web penambangan yang sudah saya berikan web yang recomended sekali diatas atau diawal postingan ini . Kumpulkan dan konsistemlah dalam pengumpulannya agar lebih cepat menghasilkan banyak Bitcoin dan akan lebih banyak juga untuk mendapatkan pundi-pundi uang rupiah . Oke saya rasa cukup sekian informasi yang saya sampaikan semoga bermanfaat ^_^



9 Komentar untuk "Cara Mendaftar Ke Akun VIP Bitcoin Indonesia"
ijin praktek mas
bookmark dulu, gan, nnti kesini lagi kalo buth, hehe
Artikelnya sangat membantu saya gan. Makasih
Kayajnya seru tuh
Nice tutor gan
Thanks gan tutornya
Jadi begitu caranya, thanks gan.
gmn cara krjanya gan
Jadi pengen daftar nih euyy...
Komentar yang mendidik !
Dilarang menyebarkan link aktif !
Kalian boleh bertanya melalui komentar :)